Belakangan ini, jasa atau vendor yang jual container office Surabaya menjadi primadona bagi banyak pemilik bisnis.
Sebab model container seperti ini menawarkan fleksibilitas yang luar biasa, penggunaan ruang yang lebih efisien, ramah lingkungan dan juga dapat menjadi pilihan biaya yang murah.
Salah satu vendor yang secara khusus menyediakan jasa tersebut adalah Triputra Container Indonesia. Yuk kita kenalan lebih dekat dengan vendor jasa tersebut dan apa saja produk unggulan yang ditawarkan para artikel berikut ini!
Sekilas Tentang Triputra Container Indonesia: Tempatnya Jual Container Office Surabaya
Triputra Container Indonesia merupakan sebuah badan usaha yang berada dalam naungan perusahaan TRI PUTRA PERKASA dan telah berdiri di Surabaya sejak tahun 2000 lalu.
Salah satu layanan utama dari usaha ini adalah layanan jual office container maupun menyediakan berbagai kebutuhan akomodasi dalam proyek-proyek konstruksi.
Selain box container jualan, beberapa jenis layanan yang ditawarkan oleh Triputra juga meliputi reparasi dan perawatannya hingga modifikasi untuk bisa memenuhi segala kebutuhan Anda.
Jadi secara khusus, perusahaan ini berdedikasi untuk desain container supaya bisa memenuhi segala kebutuhan Anda, baik ruang kantor, kamar mandi, kafe dan masih banyak lagi.
7 Produk Unggulan Milik Triputra Container Indonesia
Seiring dengan meningkatnya permintaan akan jual container bekas Surabaya maka Triputra menghadirkan berbagai pilihan produk lainnya yang dapat Anda pilih sesuai dengan kebutuhan, diantaranya adalah:
1. Accommodation Container
Accommodation Container merupakan kontainer yang digunakan untuk hunian sementara dengan material yang sama dengan kargo angkutan barang populer baik di pengiriman darat maupun laut.
Apalagi beberapa bencana alam di Indonesia juga membuat layanan jual container bekas Surabaya menjadi pilihan yang jauh lebih fleksibel dan mudah untuk diaplikasikan di lapangan.
Bahkan, produk ini juga dapat menjadi pilihan yang cocok untuk hunian sementara para pekerja di lapangan, ataupun sebagai ruang kerja pada wilayah perumahan yang kecil
2. Office Container
Jual Container Office surabaya juga menjadi produk andalan yang ditawarkan oleh Triputra. Anda bisa mendapatkan container office bekas maupun baru dengan bentuk portabel sehingga lokasinya jadi semakin fleksibel.
Apalagi, kantor berbentuk container seperti ini juga memiliki durasi instalasi yang cepat sehingga sudah dipindahkan maupun dimodifikasi apabila dibutuhkan.
3. Dry Container
Jika Anda sedang mencari harga peti kemas bekas terjangkau khususnya untuk digunakan dalam pengiriman laut, maka produk Triputra seperti Dry Container adalah solusi yang tepat.
Sebab dry container dapat digunakan untuk berbagai tujuan penyimpanan berbagai barang yang berbeda. Terlebih, ciri khas dari kontainer ini memiliki pintu akses yang sangat rapat sehingga tahan dari pengaruh luar baik dari cuaca maupun iklim.
4. Cafe/ Shop Container
Ada juga produk cafe container yang biasanya didirikan dengan memanfaatkan kontainer kargo bekas sebagai tempat utamanya.
Tentunya pilihan harga booth container bekas jauh lebih terjangkau dan desain yang dimiliki oleh cafe Anda berpotensi untuk bisa semakin unik dan menarik.
5. Clinic Container
Produk terbaik lainnya dari Triputra adalah konsep pelayanan kesehatan dengan menggunakan kontainer agar lebih fleksibel untuk dipindahkan dan dimodifikasi jika diperlukan.
Tentunya pilihan produk ini cocok untuk daerah terpencil dan rawan bencana sehingga akses kesehatan di wilayah tersebut tetap bisa diwujudkan.
6. Ablution / Toilet Container
Hebatnya, Triputra juga menghadirkan toilet portable dari kontainer untuk digunakan pada berbagai lokasi sementara seperti acara di luar ruangan maupun proyek konstruksi bangunan.
7. Customized Container
Terakhir, Anda juga bisa melakukan request maupun custom kegunaan dari kontainer untuk dapat menyelesaikan segala salah khususnya saat berada di lapangan.
Bahkan klien juga dapat meminta fitur-fitur yang diinginkan supaya bisa melengkapi kegunaan container pada lokasi yang dibutuhkan.
Nah, demikianlah beberapa produk terbaik yang ditawarkan oleh Triputra dan dapat Anda pilih sesuai dengan kebutuhan.
Oleh karena itu jika Anda sedang mencari layanan Jual Container Bekas surabaya maupun terbaru sekalipun maka Triputra Container Indonesia adalah solusinya.